Wednesday, July 14, 2010

Download Martview | Membaca Ebook Seperti Di Iphone

Martview, mungkin software ini terdengar baru di telinga kita. Martview merupakan sebuah aplikasi yang berfungsi untuk membaca ebook (.pdf) dengan efek flip seperti di iphone atau ipad. Kalau sobat blogger sudah pernah menggunakan iphone, pasti nggak aneh lagi dengan efek seperti ini. Penasaran kan?? Cekidot,,


Sebenarnya nggak cuma efek flip aja sob yang dapat dimainkan dengan aplikasi martview ini, ada banyak pilihihan yang dapat kita gunakan. Mmm, kaykanya dari pada saya menjelaskan panjang lebar, mendingan sobat blogger langsung liat screenshotnya aja ni, kira-kira begitulah fungsi aplikasi ini.

Udah ada gambaran kan sob?? Sekarang baca ebook (.pdf) serasa kita membaca buku biasa yah sob, apa lagi kalau perangkat yang kita gunakan sudah support dengan touchscreen. Keren banged pastinya,, heheh

Fitur Martview :

  • Membaca file pdf
  • membaca di sertai efek flip
  • Horizontal slide
  • Vertikal slide
  • Download dan upload ebook dari martview (kudu online);
  • Membuat file ebook (convert dari pdf, jpeg dan zip ke .mart)
  • Touchscreen (keren banget kalau di coba di notebook yang udah support touchscreen)
  • Dll
Bagaimana?? tertarik mencobanya??

NB :
Sebaiknya convert file .pdf yang akan anda buka dengan martview ini ke format rekomendasi mereka, yakni .mart.



REMO-XP

Download Martview - Membaca Ebook Seperti Di Iphone

Labels:

4 Comments:

At July 17, 2010 at 1:00 AM , Blogger KenYoxBoDoH said...

MuaNtaP..zoBt..Lanjutkan"

 
At July 19, 2010 at 5:58 PM , Blogger Asvan HS said...

thanks' broo...]
kapan kapan datang lagi yah....hha

 
At July 20, 2010 at 7:45 PM , Anonymous Si..Bodoh said...

aku balik lagi..nee..kapan posting tutorial vectorx'

 
At May 28, 2011 at 12:55 AM , Anonymous Anonymous said...

404. Not found.
Ada link lain ga'?

 

Post a Comment

Dilarang Menautkan Link Aktif dan disarankan Untuk Berkomentar Di Postingan Terkait. Jika ditemukan Link Mati/Terhapus. Lapor ke Report Broken Link & Atau Langsung Komentar di Postingan Terkait. Terima Kasih :)

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home